Awal Bulan Bensin Pertamina Turun? Simak Rincian Lengkap Harga Pertalite, Pertamax, hingga Dexlite

- 2 Desember 2023, 11:58 WIB
Ilustrasi - Berikut ini merupakan rincian lengkap harga bensin Pertalite, Pertamax hingga Dexlite seluruh Indonesia di Pertamina.
Ilustrasi - Berikut ini merupakan rincian lengkap harga bensin Pertalite, Pertamax hingga Dexlite seluruh Indonesia di Pertamina. /pixabay.com/

PR DEPOK - Informasi singkat mengenai harga bensin di Pertamina yang kabarnya turun pada awal bulan ini, lengkap semua jenis BBM nya bisa Anda simak selengkapnya dalam isi artikel ini.

Mulai awal bulan Desember ini, sejumlah SPBU di Indonesia dilaporkan kembali menurunkan harga jual minyaknya per 1 Desember 2023.

Perusahaan minyak bensin lain seperti Shell, Vivo, Total, dan lain sebagainya juga sempat dikabarkan menurunkan harga jual bensinnya pada awal bulan ini.

Pertamina yang merupakan badan usaha milik negara Indonesia, juga mulai menurunkan sejumlah produknya mulai dari Pertamax hingga Dexlite.

Baca Juga: Sayang untuk Dilewatkan! Ini 8 Soto Paling Sedap di Pati Jawa Tengah, Cek Alamatnya di Sini

Tanpa berlama-lama lagi, berikut adalah perincian harga jual BBM Pertamina per liter di seluruh Indonesia:

1. DKI Jakarta
- Pertalite: Rp10.000
- Pertamax: Rp13.350
- Pertamax Turbo: Rp15.350
- Pertamina Dex: Rp16.200
- Dexlite: Rp15.550
- Pertamax Green: Rp14.900.

2. Jawa Barat dan Banten
- Pertalite: Rp10.000
- Pertamax: Rp13.350
- Pertamax Turbo: Rp15.350
- Pertamina Dex: Rp16.200
- Dexlite: Rp15.550.

Baca Juga: Apakah PKH Tahap 4 Cair Lagi Desember 2023? Simak Penjelasannya dan Nama Penerima di Sini

Halaman:

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah