Viral Angin Puting Beliung di Rancaekek, BMKG Bagi Tips Cara Menghindarinya

- 22 Februari 2024, 18:20 WIB
Angin puting beliung di Rancaekek Kabupaten Bandung. Berikut cara menghindari angin puting beliung. / tangkapan layar IG PRFM
Angin puting beliung di Rancaekek Kabupaten Bandung. Berikut cara menghindari angin puting beliung. / tangkapan layar IG PRFM /

Utamanya saat pemanasan kuat terjadi pada jam 10.00-14.00 WIB, lalu disertai awan gelap menjulang seperti kembang kol atau dikenal sebagai awan cumulonimbus.

- Saat di dalam ruangan yang tertutup, tutup seluruh jendela dan pintu rapat-rapat, matikan aliran listrik.

Baca Juga: Pesan Tiket Kereta Api untuk Mudik Lebaran 2024 Hari Ini! Begini Caranya

Kemudian cari tempat aman yang terhindar dekat pintu atua jendela.

- Saat di luar ruangan, hindari bangunan tinggi, seperti tiang listrik, papan reklame.

Hindari juga area yang bisa berpotensi ambruk.

***

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x