Daftar Mudik Gratis Pemprov Banten Dibuka, Ini Kota Tujuan, Kuota, dan Syaratnya

- 10 Maret 2024, 09:35 WIB
Berikut kota tujuan, kuota, dan syarat mudik gratis dari Pemerintah Provinsi Banten untuk Lebaran 2024.*
Berikut kota tujuan, kuota, dan syarat mudik gratis dari Pemerintah Provinsi Banten untuk Lebaran 2024.* /Sumber: Kemenhub

PR DEPOK - Pemerintah Provinsi Banten membuka mudik gratis Lebaran 2024 untuk masyarakat yang akan ke luar dan dari luar Provinsi Banten.

Adapun pendaftaran mudik gratis Pemprov Banten ini telah dibuka per hari ini, tanggal 10 hingga 22 Maret 2024, dan akan diverifikasi tanggal 23-24 Maret 2024.

Untuk keberangkatan peserta mudik gratis ini dilaksanakan pada tanggal 6 Maret 2024 sesuai dengan titik kumpul keberangkatan ke luar dan dari luar Provinsi Banten.

Kota Tujuan dan Kuota Mudik Gratis ke Luar Provinsi Banten

Baca Juga: 5 Rekomendasi Bakso Rating Tinggi Enak di Pekanbaru, Rasanya Best

Kota Palembang (90 orang)

Kota Tasikmalaya (90 orang)

Kota Cirebon (90 orang)

Kabupaten Garut (90 orang)

Kabupaten Banyumas/Purwokerto (90 orang)

Kota Brebes (90 orang)

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah