Pendaftaran Mudik Asyik BUMN Bersama ASABRI Dibuka Mulai 13 Maret 2024, Ini Prosedurnya

- 13 Maret 2024, 16:05 WIB
ILUSTRASI - Berikut ini merupakan penjelasan terkait pendaftaran mudik asyik BUMN bersama ASABRI, yang dibuka mulai hari ini.
ILUSTRASI - Berikut ini merupakan penjelasan terkait pendaftaran mudik asyik BUMN bersama ASABRI, yang dibuka mulai hari ini. /Pexels/Oleksandr Pidvalnyi

Adapun dokumen atau persyaratan yang perlu disiapkan untuk pendaftaran meliputi:

1. KTP/KIA/Akte Kelahiran,
2. Kartu Keluarga (KK),
3. Nomor Telepon,
4. KTP/KARPEG (bagi TNI/POLRI/ASN/KEMHAN-POLRI)
5. Kartu Identitas Pensiun (bagi Pensiunan TNI/POLRI/ASN KEMHAN-POLRI).

Baca Juga: AS Rencanakan Metode Laut untuk Pengiriman Bantuan ke Gaza

Semua dokumen harus diunggah dalam format JPG/PDF melalui link pendaftaran dan pastikan dokumen dapat terbaca dengan jelas.

Jika Anda berminat untuk ikut dalam program Mudik Asyik bersama ASABRI, segera daftarkan diri Anda sebelum kuota terpenuhi. Jangan lewatkan kesempatan untuk merayakan Lebaran dengan nyaman dan aman bersama ASABRI.***

Halaman:

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah