4 Pemain Bintang yang Tidak Dipanggil Argentina pada Kualifikasi Piala Dunia 2022, Paulo Dybala Salah Satunya

- 29 Mei 2021, 07:30 WIB
Striker Juventus, Paulo Dybala.
Striker Juventus, Paulo Dybala. /REUTERS/MASSIMO PINCA

1. Alexis Mac Allister – Brighton & Hove Albion

Gelandang muda Brighton & Hove Albion, Alexis Mac Allister baru membuat dua penampilan bagi Argentina.

Pemain berusia 22 tahun bisa bermain di sejumlah posisi di lini tengah dan merupakan spesialis bola mati dan penguasaan bola yang rapi.

Baca Juga: Tanggapi Klarifikasi Felicia Tissue yang Ditinggal Kaesang, Denny Darko: Bawa Pak Jokowi Terlalu Berlebihan

Dia berharap mampu masuk ke tim nasional untuk Copa America dan Olimpiade. Namun sayangnya, pelatih Argentina Lionel Scaloni tidak memasukkannya ke skuad tim.

Namun ia mendapatkan panggilan untuk ke timnas Argentina U-23 pada dua laga persahabatan melawan Denmark dan Arab Saudi.

2. Erik Lamela – Tottenham Hotspur

Gelandang Tottenham Hotspur Erik Lamela merupakan sosok pemain lincah. Tetapi cedera berkepanjangan membuat kariernya terhambat.

Baca Juga: Soal Hasil TWK KPK, HNW: Penting MK Menyidangkan Judicial Review dengan Sejujur-jujurnya dan Seadil-adilnya

Lamela tetap saja pemain yang unik apalagi jika melihat kembali gol rabona yang ia ciptakan pada derbi London Utara melawan Arsenal.

Halaman:

Editor: Yunita Amelia Rahma

Sumber: Sportskeeda


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah