Wales Tersingkir di Euro 2020, Apa Benar Gareth Bale Akan Pensiun dari Sepak Bola?

- 1 Juli 2021, 06:45 WIB
Pemain Real Madrid, Gareth Bale.
Pemain Real Madrid, Gareth Bale. /REUTERS/Juan Medina.

PR DEPOK - Timnas Wales belum lama ini harus menerima pil pahit usai disingkirkan Denmark di babak 16 besar Euro 2020.

Timnas Wales tersingkir dari ajang Euro 2020 usai dikalahkan Denmark dengan skor cukup telak, yakni empat gol tanpa balas.

Tersingkirnya Timnas Wales di Euro 2020 ini tentu membuat tak sedikit pihak mempertanyakan nasib salah satu megabintangnya, yakni Gareth Bale.

Baca Juga: Gareth Bale Pensiun? Siap-siap Real Madrid dan Carlo Ancelotti Akan Merugi

Pasalnya sebelum ajang Euro 2020 digelar, Gareth Bale diisukan akan merencanakan untuk pensiun dari dunia sepak bola.

Isu soal mantan pemain Tottenham Hotspur ini akan pensiun dari dunia sepak bola pun sempat digaungkan oleh media kenamaan Australia, ABC.

Berdasarkan kabar yang dihimpun, tujuan Gareth Bale lebih cepat pensiun dari dunia sepak bola lantaran ingin fokus pada olahraga favoritnya, yakni golf.

Baca Juga: Tersingkir dari Skuat Real Madrid, Zinedine Zidane Mengaku Tak Punya Masalah dengan Gareth Bale

Jika niatan pemain berusia 31 tahun ini untuk pensiun terealisasi, maka hal tersebut bisa berakhir bencana.

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya

Sumber: Daily Star


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x