Persib Jalani Duel Ketat Lawan Arema FC, Robert Alberts: Skema Penyerangan Singo Edan Libatkan Banyak Pemain

- 28 November 2021, 13:40 WIB
Pelatih Persib Bandung, Robert Alberts.
Pelatih Persib Bandung, Robert Alberts. /Ari Irpan/Instagram @persib

PR DEPOK - Persib Bandung akan melakoni duel yang sangat ketat melawan Arema FC pada pekan ke-14 BRI Liga 1 Indonesia 2021 seri ketiga.

Duel Persib Bandung kontra Arema FC ini bertajuk Big Match Liga Indonesia 2021 yang menampilkan dua tim papan atas BRI Liga 1 Indonesia 2021.

Persib Bandung saat ini tengah kembali kejalur kemenangan berkat raihan 3 poin penuh atas Persiraja Banda Aceh dengan skor 4-0.

Baca Juga: 9 Tanda Pasanganmu Tulus Mencintaimu Meski Tidak Bilang

Sedangkan Arema FC juga terus menunjukan penampilan yang konsisten dalam meraih banyak kemenagan dalam beberapa laga terakhirnya.

Jalannya Big Match BRI Liga 1 Indonesia 2021 ini akan menyedot banyak perhatian masyarakat sepakbola tanah air.

Apalagi keduanya saat ini sama sama berada pada papan atas klasemen sementara BRI Liga 1 Indonesia 2021.

Arsitek Persib Bandung, Robert Alberts menyebut, Arema FC memiliki kualitas penyerangan yang sangat baik.

Arema FC juga tercatat memiliki catatan tak terkalahkan dalam sepuluh laga terakhir.

Halaman:

Editor: Adithya Nurcahyo

Sumber: Persib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x