Ranking FIFA Terbaru Indonesia Usai 2 Kali Taklukan Curacao

- 28 September 2022, 07:20 WIB
Pemain Timnas Indonesia. Ini ranking FIFA terbaru Indonesia Usai 2 kali taklukan Curacao.
Pemain Timnas Indonesia. Ini ranking FIFA terbaru Indonesia Usai 2 kali taklukan Curacao. /Aldi Sultan/ANTARA

Di sisi lain, Curacao juga berusaha untuk menyamakan kedudukan. Akan tetapi serangan mereka masih bisa dihalau oleh lini pertahanan Indonesia.

Pada babak kedua, Curacao mengambil inisiatif menyerang terlebih dahulu dan mampu menyamakan kedudukan melalui pemain pengganti Jeremy Cornelis Jacobus.

Baca Juga: Bingung Cara Daftar Kartu Prakerja? Kunjungi prakerja.go.id dan Ikuti Caranya di Sini

Indonesia juga terus memberikan ancaman, termasuk lewat tendangan keras Saddil Ramdani.

Pada menit ke-80, Curacao harus bermain dengan 10 orang setelah gelandang Juninho Bacuna diusir wasit karena mendapatkan kartu kuning kedua.

Skuad Shin Tae-yong baru mampu mengembalikan keunggulan pada menit ke-87 melalui gol Dendy Sulistyawan yang memanfaatkan umpan tarik Witan Sulaeman. Skor berubah menjadi 2-1.

Baca Juga: Lokasi Pasar Murah Bandung Hari Ini 28 September 2022, Lengkap dengan Harga Beragam Komoditi yang Dijual

Di sisa waktu babak kedua, Timnas Indonesia mampu mempertahankan keunggulan sehingga skor akhir 2-1 tetap bertahan untuk kemenangan Indonesia atas Curacao.

Dikutip Pikiranrakyat-Depok.com dari Antara, berikut ini susunan pemain Indonesia dan Curacao pada laga ini.

Susunan pemain Indonesia

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima

Sumber: ANTARA Football Ranking


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x