Tragedi Kanjuruhan, Presiden Jokowi Minta PSSI Hentikan Liga 1: Evaluasi Menyeluruh

- 2 Oktober 2022, 19:06 WIB
Presiden RI, Joko Widodo (Jokowi)
Presiden RI, Joko Widodo (Jokowi) /Tangkapan layar YouTube Sekretariat Presiden/

Di sisi lain, tim Disaster Victim Identification (DVI) Polri mencatat, sementara jumlah korban meninggal dunia dalam tragedi Kanjuruhan sebanyak 125 orang.

Data ini diperoleh dari hasil asesmen yang dilakukan Dokter Kesehatan (Dokes) Polda Jawa Timur dan Tim DVI pada Minggu, pukul 15.45 WIB.

"Data terakhir yang dilaporkan meninggal dunia 129 orang," kata Ketua Tim DVI Polri Brigjen Pol. dr. Nyoman Eddy Purnama Wirawan seperti dikutip PikiranRakyat-Depok.com dari Antara.

Baca Juga: Apa Itu Boyfriend Day? Simak Pengertian dan Perbedaan dengan Girlfriend Day

"Tetapi setelah ditelusuri di rumah sakit terkait menjadi 125 orang," sambungnya.

Menurut Nyoman, 124 dari 125 korban tewas yang sudah teridentifikasi akibat tragedi Kanjuruhan.

Ada yang belum teridentifikasi satu orang di RSSA.***

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu

Sumber: ANTARA Twitter @Jokowi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x