Simak Cara Mudah Cek Cara Penerima KJP Plus Lewat kjp.jakarta.go.id

- 29 Mei 2023, 12:28 WIB
Inilah cara cek penerima KJP Plus Tahap 1 2023 online dengan HP dan KTP melalui link kjp.jakarta.go.id.
Inilah cara cek penerima KJP Plus Tahap 1 2023 online dengan HP dan KTP melalui link kjp.jakarta.go.id. /Instagram.com/@disdikdki/

Baca Juga: 6 Rekomendasi Warung Bakso Populer di Solo yang Cocok Jadi Wisata Kuliner

Jadi untuk para orang tua yang anaknya masih bersekolah di daerah DKI Jakarta ikuti langkah mudah berikut.

Cara pengecekan KJP Plus ini bisa dicari hanya dengan menggunakan HP dan KTP saja.

Dilansir PikiranRakyat-Depok dari kjp.jakarta.go.id berikut adalah cara mudah cek penerima KJP Plus dari link tersebut.

Baca Juga: Kulineran Sambil Healing! Ini Rekomendasi 6 Resto di Bogor Khas Pedesaan yang Selalu Ramai Pengunjung

Cara mudah cek penerima KJP Plus:

1. Kunjungi dan buka situs resmi kjp.jakarta.go.id dan pastikan telah terhubung dengan internet.

2. Carilah menu bertuliskan ‘Pencarian’ kemudian klik ‘Periksa status penerimaan KJP Plus tahap 1’

Baca Juga: Selangkah Lagi Gabung Liverpool, Simak Pernyataan Fabrizio Romano Terkait Alexis Mac Allister

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x