Samsung Galaxy A54 5G vs Xiaomi 12T: Perbandingan Spesifikasi Midrange Killer Harga Rp6 Juta

- 16 Maret 2023, 20:48 WIB
Ilustrasi. Simak spesifikasi Samsung Galaxy A54 5G dan Xiaomi 12T.
Ilustrasi. Simak spesifikasi Samsung Galaxy A54 5G dan Xiaomi 12T. /Samsung

Dimensity 8100-Ultra di Xiaomi 12T memiliki konfigurasi 4 core performa 2,85 Ghz Cortex A78 dan 4 core effisiensi 2,0 Ghz Cortex A55.

Smartphone ini hadir dengan resolusi kamera yang super besar yakni kamera utama 108 MP OIS, 8 MP ultrawide, dan 2 MP kamera makro.

Xiaomi 12T juga memiliki kamera depan 20 MP. Smartphone ini juga menghadirkan performa mengecas yang super cepat.

Baca Juga: Berapa Bunga KUR BRI 2023? Ini Jenis Pinjaman dan Syarat untuk Ajukan Pinjaman

Xiaomi 12T menerapkan sistem pengecasan 120W yang diperkirakan bisa mengecas penuh baterai 5000 Mah nya dalam waktu 19 menit.

Samsung Galaxy A54 5G dan Xiaomi 12T sama-sama memiliki performa yang kuat di segala bagian.

Namun, jika anda menginginkan smartphone yang bisa digunakan lebih tahan lama maka pilihannya adalah Samsung Galaxy A54 5G.

Hal ini disebabkan, Samsung memberikan jaminan update software hingga 4-5 tahun di seluruh lini produk smartphonenya.

Baca Juga: Ramalan Zodiak untuk Cancer dan Libra Besok, 17 Maret 2023: Selamat, Usaha Tidak Akan Menghianati Hasil

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu

Sumber: GSM Arena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x