Resmi Dirilis! Mana yang Lebih Worth It? iPhone 15 Pro atau iPhone 15 Pro Max? Berikut Spesifikasinya

- 14 September 2023, 12:46 WIB
iPhone 15 Pro dan iPhone 15 Pro Max diharapkan dapat menggantikan model Pro tahun lalu (foto).
iPhone 15 Pro dan iPhone 15 Pro Max diharapkan dapat menggantikan model Pro tahun lalu (foto). /apple.com

iPhone 15 Pro MAX hadir dengan layar 6,7 inci, sedangkan iPhone 15 Pro memiliki layar 6,1 inci. Kedua layar ini menggunakan panel OLED dengan resolusi 460 ppi dan memiliki kecepatan refresh 120Hz.

Dalam hal daya tahan baterai, iPhone 15 Pro MAX memiliki masa pakai baterai lebih lama, bertahan hingga 29 jam, sementara iPhone 15 Pro dapat bertahan hingga 23 jam.

Baca Juga: Yuk Mampir! 5 Warung Bakso Paling Enak dan Selalu Ramai di Cilegon Banten

Konektivitas

Apple juga membuat loncatan besar dalam hal konektivitas. Kedua ponsel ini mendukung port USB-C, yang menghadirkan transfer data 20x lebih cepat. Pengisian daya nirkabel juga 2x lebih cepat, memudahkan pengguna dalam mengelola file.

Fitur Darurat

Dalam keadaan darurat, kedua ponsel ini cukup canggih. Mereka memiliki sinyal SOS darurat melalui satelit, yang dapat digunakan dalam situasi seperti ban kempes, baterai mati, kecelakaan, atau bahkan saat Anda berada di daerah tanpa jaringan listrik.

Baca Juga: 4 Zodiak Inspiratif yang Suka Memotivasi Tanpa Motif Egois, Leo Ubah Kesulitan Jadi Batu Loncatan

Harga

Terakhir, tentu saja, adalah harga. iPhone 15 Pro MAX dihargai sekitar $1199 atau sekitar Rp 17 jutaan dalam kurs rupiah, sedangkan iPhone 15 Pro dihargai sekitar $999 atau sekitar Rp 14 jutaan. Pilihan tergantung pada preferensi dan kebutuhan Anda. Untuk harga ini juga ada ponsel Samsung Galaxy Z Flip 5.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah