Xiaomi 13T vs Vivo V29 5G: Perbandingan Smartphone Terbaru Juni 2024, Spesifikasinya Luar Biasa

- 14 Juni 2024, 18:15 WIB
Xiaomi 13T vs. vivo V29 5G.
Xiaomi 13T vs. vivo V29 5G. /(ANTARA/Natisha Andarningtyas)

PR DEPOK - Pasar smartphone Indonesia kedatangan dua ponsel terbaru di Juni 2024 yang membawa spesifikasi unggulan yakni Xiaomi 13T dan vivo V29 5G.

Xiaomi 13T vs. vivo V29 5G ini menawarkan fitur-fitur menarik dan performa yang mumpuni untuk Anda para pengguna Smartphone dengan spesifikasi yang luar biasa.

Artikel ini akan membandingkan Xiaomi 13T vs. vivo V29 5G untuk membantu Anda menentukan pilihan terbaik, ini kelebihan yang dimiliki keduanya:

Xiaomi 13T vs Vivo V29 5G

Baca Juga: Menikmati Kelezatan Bakso Uleg Khas Temanggung: 5 Rekomendasi Tempat Terbaik untuk Anda

Desain dan Layar

Xiaomi 13T, hadir dengan layar AMOLED berukuran 6,67 inci yang memiliki resolusi 1.5K (1220 x 2712 piksel). Layar ini mendukung refresh rate 144Hz, memastikan pengalaman visual yang sangat halus dan tajam. Selain itu, ponsel ini sudah mengantongi sertifikasi IP68 yang membuatnya tahan air dan debu.

vivo V29 5G, memiliki layar lengkung AMOLED berukuran 6,78 inci dengan resolusi Full HD+ (2800 x 1260 piksel) dan refresh rate 120Hz. Layar yang sedikit lebih besar dan resolusi tinggi memberikan tampilan visual yang jernih dan responsif. Ponsel ini juga memiliki sertifikasi IP54 yang membuatnya tahan debu dan percikan air.

Kamera

Baca Juga: Mantap! Inilah 7 Rumah Makan Paling Terkenal dan Nyaman di Bima, Yuk Cek Info Lengkapnya di Sini

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah