Tata Cara Salat Lailatul Qadar Beserta Niat dan Bacaannya

- 27 April 2022, 15:40 WIB
Ilustrasi - Berikut ini penjelasan lengkap mengenai tata cara salat Lailatul Qadar beserta niat dan bacaannya secara benar
Ilustrasi - Berikut ini penjelasan lengkap mengenai tata cara salat Lailatul Qadar beserta niat dan bacaannya secara benar /Pixabay/rudolf_langer.

Baca Juga: Bupati Ade Yasin Ditangkap KPK Terkait Dugaan Suap, Suasana Komplek Pemkab Bogor Sepi

2. Takbir

3. Takbir ihram

4. Membaca surat Al-Fatihah

5. Membaca surat-surat pendek. Dalam hal ini sangat dianjurkan membaca surat At-Takasur, Al-Qadar dan Al-Ikhlas (3x)

Dalam pelaksanaan salat Lailatul Qadar tidak ada tahiyat awal. Sehingga, setelah sujud rakaat kedua, langsung berdiri lagi untuk menunaikan rakaat ketiga.

Baca Juga: Simak Info Jadwal dan Cara Cek Status Penerima BPUM 2022 di eform.bri.co.id Pakai KTP

Setelah itu dilanjutkan dengan tahiyat akhir pada rakaat keempat dan diakhiri dengan salam.

Selesai mengerjakan salat sunnah Lailatul Qadar, dianjurkan untuk membaca doa lainnya, antara lain seperti:

“Rabbij'alni muqimas-salati wa min urriyyatu rabbana wa taqabbal du'a. Rabbighfirli waliwalidayya walil-mu'minina yauma yaqumul-hisab”

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x