5 Fakta Unik di Hari Kebalikan 25 Januari 2023, Salah Satunya di Episode Spongebob

- 25 Januari 2023, 14:06 WIB
Ilustrasi. Cek sejumlah fakta unik Hari Kebalikan.
Ilustrasi. Cek sejumlah fakta unik Hari Kebalikan. /Pixel

PR DEPOK - Hari kebalikan atau yang juga dikenal sebagai "Opposite Day" jatuh setiap tanggal 25 Januari. Lalu apakah arti dari maksud dari Hari Kebalikan ini ?

Hari kebalikan adalah konsep di mana arti kata atau tindakan dibalik atau dibalik. Misalnya, pada Hari Kebalikan, "yes" berarti "tidak" dan "up" berarti "down".

Opposite Day sering digunakan sebagai konsep main-main, terutama di kalangan anak-anak dan bukan merupakan hari libur resmi atau hari yang diakui.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Taurus Besok Kamis, 26 Januari 2023: Hasil Kerja Keras Terbayar Hari Ini

Cara sederhana memaknai Hari Kebalikan yaitu dengan melakukan kebalikan dari apa yang Anda lakukan.

Contohnya, sesaat mengatakan sesuatu dan kemudian melakukan kebalikannya, atau dengan tidak melakukan apa-apa tetapi melakukan segalanya!

Berbagai huru-hara tentang Hari Kebalikan ini, ternyata terdapat 5 fakta unik yang akan membuat kita terkesan. Apakah itu ?

Baca Juga: Cek Secara Online! Apakah Kamu Termasuk Daftar Kategori Penerima PKH Tahap 1 2023?

Simak 5 Fakta unik ini, tentang Hari Kebalikan yang jatuh setiap tanggal 25 Januari.

1. Hari Kebalikan itu sulit untuk dipahami.

Atas permintaan cucunya, Presiden Dwight E. Eisenhower pernah mendeklarasikan 17 Agustus sebagai Hari Kebalikan hanya untuk satu hari saja.

Baca Juga: BPNT 2023 akan Cair kepada Pemilik NIK KTP ini, Apakah dalam Bentuk Tunai atau Sembako?

Akan tetaapi dia menyadari bahwa hal itu sulit untuk memikirkan kebalikan, dari kata-kata tertentu seperti halnya otak dan gajah.

2. Squidward menipu Spongebob.

Pernah terjadi dalam episode Spongebob Squarepants. Squidward membuat ulah sesaat memberi tahu Spongebob dan Patrick bahwa ini adalah Hari Kebalikan.

Baca Juga: Login pip.kemdikbud.go.id untuk Cek Penerima Dana PIP Kemdikbud 2023 Online

3. Hari Kebalikan bahkan pernah membodohi Grim Reaper

Hal itu juga pernah terjadi dalam sebuah episode 'The Grim Adventures of Billy and Mandy,' Mandy menipu Grim Reaper untuk percaya bahwa itu adalah Hari Kebalikan.

4. Dilema pada Hari Kebalikan.

Sebuah paradoks berulang yang terdapat pada Hari Kebalikan adalah bahwa secara teknis hal ini tidak mungkin ada karena meskipun Hari Kebalikan, itu berarti BUKAN berarti Hari Kebalikan.

Baca Juga: Polri Resmi Buka Rekrutmen SIPSS 2023, Cek Syarat dan Ketentuan Pendaftaran

5. Referensi paling awal.

Referensi paling awal untuk Hari Kebalikan berasal dari tahun 1920-an sewaktu Presiden Calvin Coolidge membuat sebuah pernyataan, bahwa ia mengatakan tidak ingin mencalonkan diri dalam pemilihan.

Itulah 5 fakta yang terdapat dalam Hari Kebalikan yang jatuh pada 25 januari. Perayaan hari ini semata-mata hanya untuk bahan lelucon saja, yang diperuntukkan agar menambah kedekatan dengan orang disekitar. ***

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x