Hoaks atau Fakta: Spesies Hewan Baru Berbentuk Aneh Dikabarkan Muncul di Chernobyl Ukraina, Cek Faktanya

- 12 Februari 2021, 09:32 WIB
Unggahan akun Facebook Jay Stewart yang menyebutkan ada hewan baru yang berbentuk aneh muncul di PLTN Chernoby, Ukraina.
Unggahan akun Facebook Jay Stewart yang menyebutkan ada hewan baru yang berbentuk aneh muncul di PLTN Chernoby, Ukraina. /Tangkapan layar Facebook Jay Stewart via Turn Back Hoax.

Beruang tersebut mengalami kerontokan bulu sehingga tidak tampak seperti beruang pada umumnya.

Kerontokan bulu dialami oleh beruang tersebut diduga akibat perbedaan iklim di kebun binatang dengan habitat aslinya yaitu Pegunungan Andes.

Dari penjelasan tersebut, dapat disimpulkan bahwa gambar yang disebut sebagai potret spesies hewan baru yang muncul di area Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir Chernobyl adalah klaim tidak benar dan termasuk dalam Konteks yang Salah (False Context).***

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya

Sumber: Turn Back Hoax


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah