Awal Bulan Antam Turun Rp9.000 per Gram, Berikut Daftar Lengkap Harga Emas di Pegadaian Kamis, 1 April 2021

- 1 April 2021, 07:30 WIB
Ilustrasi emas.
Ilustrasi emas. /Michael Steinberg/Pexels

Harga emas satuan 3.0 gram untuk Antam adalah Rp2.708.000, sedangkan Antam Retro yaitu Rp2.644.000.

Untuk satuan 5.0 gram untuk Antam mencapai Rp4.478.000, Antam Retro yaitu Rp4.406.000, dan UBS yakni Rp4.434.000.   

Harga satuan 8.0 gram untuk Antam Batik hari ini yaitu Rp8.291.000.

Selanjutnya, harga satuan 10.0 gram untuk Antam yaitu Rp8.897.000, Antam Retro yaitu Rp8.811.000, dan UBS yaitu Rp8.821.000.

Baca Juga: 3,6 Triliun Dana BOS Madrasah Cair 31 Maret, Simak Kebijakan Penyaluran yang Diputuskan Kemenag

Harga satuan emas 25.0 gram untuk Antam mencapai Rp22.111.000, Antam Retro yaitu Rp22.028.000, dan UBS yaitu Rp22.007.000.

Harga emas dengan satuan 50.0 gram,untuk Antam yakni Rp44.137.000, Antam Retro yaitu Rp44.055.000, dan UBS yaitu Rp43.923.000.

Untuk satuan yang lebih besar yakni 100.0 gram, harga Antam yaitu Rp88.193.000, Antam Retro yaitu Rp86.108.000, sedangkan harga UBS yaitu Rp87.810.000.

Harga emas Antam satuan 250.0 gram yaitu Rp220.202.000 sementara harga satuan yang sama untuk emas UBS yakni Rp219.458.000.

Baca Juga: Cara Mengikuti Pelatihan Kartu Prakerja untuk Peserta yang Lolos, Simak Prosedurnya Berikut

Halaman:

Editor: Yunita Amelia Rahma

Sumber: Pegadaian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x