Status Menunggu Gelombang Ditutup di Dashboard Prakerja Apa Artinya? Simak Penjelasannya Berikut ini

- 10 September 2021, 20:20 WIB
Ilustrasi Kartu Prakerja.
Ilustrasi Kartu Prakerja. /prakerja.go.id.

Saldo pelatihan tidak bisa dicairkan dan hanya digunakan khusus untuk membeli pelatihan Kartu Prakerja.

Sementara itu, setelah melakukan pendaftaran, calon peserta akan menemukan status “Menunggu Gelombang Ditutup” pada keterangan pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 20.

Lantas, apa arti status Menunggu Gelombang Ditutup tersebut?

Baca Juga: Kapan Gelombang 20 Kartu Prakerja Ditutup? Berikut ini Bocoran Estimasi Jadwalnya

Status Menunggu Gelombang Ditutup tersebut merupakan bagian dari proses seleksi Kartu Prakerja gelombang 20.

Artinya calon peserta Kartu Prakerja harus menunggu pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 20 ditutup untuk menuju tahap proses seleksi selanjutnya.

Untuk bocoran estimasi jadwal penutupan pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 20, dapat disimak di artikel dengan klik link di bawah ini.

Link Bocoran Estimasi Penutupan Kartu Prakerja Gelombang 20

Setelah pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 20 ditutup, proses selanjutnya ialah evaluasi data diri calon peserta.

Baca Juga: Kenapa Tidak Bisa Gabung Gelombang Kartu Prakerja? Simak Solusinya Berikut ini

Halaman:

Editor: Bintang Pamungkas

Sumber: prakerja.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x