Tanda Lolos Kartu Prakerja Gelombang 20 Dapat Diketahui dengan 3 Hal Berikut

- 14 September 2021, 17:40 WIB
Berikut ini tanda lolos Kartu Prakerja gelombang 20.
Berikut ini tanda lolos Kartu Prakerja gelombang 20. /Instagram/@prakerja.go.id.

Calon peserta akan mendapatkan email dari Manajemen Pelaksana Kartu Prakerja ke alamat email akun Kartu Prakerja jika calon peserta dinyatakan lolos menjadi peserta Kartu Prakerja gelombang 20.

Calon peserta diimbau untuk melakukan cek email secara berkala saat tanggal pengumuman hasil seleksi Kartu Prakerja.

Baca Juga: Cara Cek Kartu Prakerja Lolos atau Tidak Dapat Dilakukan dengan 3 Cara ini

3. Dashboard

Calon peserta juga dapat mengetahui lolos atau tidak menjadi peserta Kartu Prakerja gelombang 20 di halaman dashboard akun Kartu Prakerja masing-masing.

Peserta yang lolos, pada dashboard miliknya akan terlihat nomor Kartu Prakerja dan status saldo.

Namun, sebelumnya Anda harus menonton 3 video tentang Kartu Prakerja untuk dapat melihat nomor Kartu Prakerja Anda.

Jika tidak lolos, akan ada notifikasi “Kamu Belum Berhasil” pada dashboard akun Kartu Prakerja masing-masing.

Baca Juga: Cara Dapat Token Listrik Gratis 2021 Online Lewat stimulus.pln.co.id

Lebih lanjut, untuk estimasi jadwal pengumuman hasil seleksi Kartu Prakerja gelombang 20, bisa klik link artikel di bawah ini.

Halaman:

Editor: Bintang Pamungkas

Sumber: prakerja.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x