Berikut Info Pembukaan Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 22 dan Cara Buat Akun Prakerja

- 15 Oktober 2021, 09:40 WIB
Ilustrasi pembukaan Kartu Prakerja Gelombang 22.
Ilustrasi pembukaan Kartu Prakerja Gelombang 22. /Instagram @prakerja.go.id

10. Tunggu email pemberitahuan setelah tes selesai dikerjakan.

11. Jika sudah mendapat email pemberitahuan, kembali ke laman www.prakerja.go.id.

12. Klik ‘gabung ke gelombang 22’ (jika sudah dibuka).

 Baca Juga: Semula Tuding Minta-minta, Baim Wong Akui Malu usai Tahu Kepribadian Kakek Suhud: Dia Baik, Terutama Ibadahnya

Untuk diingat, pihak Kartu Prakerja hanya akan menerima para pendaftar yang telah memenuhi persyaratan untuk daftar Kartu Prakerja Gelombang 22.

Apabila calon pendaftar tidak memenuhi persyaratan, maka tidak akan bisa mendaftar Kartu Prakerja Gelombang 22.

Adapun persyaratan untuk mengikuti pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 22, sebagai berikut:

Baca Juga: Ramalan Karier dan Keuangan 6 Zodiak Jumat, 15 Oktober 2021: Tawaran Pekerjaan Menghampiri Gemini Hari Ini

1. Warga Negara Indonesia yang sudah berusia 18 tahun, dan tidak sedang mengikuti pendidikan formal.

2. Bukan merupakan pejabat negara, pimpinan dan anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD).

Halaman:

Editor: Yunita Amelia Rahma

Sumber: Prakerja


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x