5 Penyebab Insentif Kartu Prakerja Gagal Cair ke Rekening atau E-Wallet Peserta

- 29 Oktober 2021, 16:55 WIB
Berikut ini 5 penyebab insentif Kartu Prakerja gagal cair.
Berikut ini 5 penyebab insentif Kartu Prakerja gagal cair. /Instagram.com/@prakerja.go.id

Peserta yang memiliki kendala insentif Kartu Prakerja gagal cair, bisa memerhatikan sejumlah hal tersebut.

Baca Juga: Cara Dapatkan Subsidi Token Listrik Gratis PLN 2021 Secara Online untuk Oktober hingga Desember 2021

Bagi peserta yang belum mengisi ulasan dan rating, dapat dilihat caranya di artikel dengan klik link di bawah ini.

Link Cara Isi Ulasan dan Rating Mitra Platform Digital

Bagi peserta yang belum menyambungkan rekening atau e-wallet, dapat dilihat caranya di artikel dengan klik link di bawah ini.

Link Cara Sambung Rekening atau E-Wallet Kartu Prakerja

Baca Juga: Cara Cek Token Listrik Gratis PLN Oktober 2021 Lewat Hp Melalui PLN Mobile

Jika masih memiliki kendala, maka peserta bisa menghubungi Manajemen Pelaksana Kartu Prakerja melalui contact center Kartu Prakerja berikut.

- Telepon ke nomor 0800-150-3001.

- Live chat di prakerja.go.id.

Halaman:

Editor: Bintang Pamungkas

Sumber: prakerja.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah