Segera Daftar DTKS Kemensos 2022 Secara Online Lewat HP serta Dapatkan Berbagai Bansos

- 22 Februari 2022, 16:35 WIB
Berikut ini merupakan penjelasan untuk daftar DTKS Kemensos tahun 2022 secara online melalui HP untuk dapatkan bansos.
Berikut ini merupakan penjelasan untuk daftar DTKS Kemensos tahun 2022 secara online melalui HP untuk dapatkan bansos. /Instagram @disdikdki/

PR DEPOK – Segera daftar Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) Kemensos secara online lewat HP Anda, agar bisa mendapatkan berbagai Bansos di tahun 2022.

DTKS Kemensos merupakan salah satu acuan data pemberian bantuan sosial atau bansos baik yang berupa dari APBD dan APBN.

Masyarakat yang terdaftar di DTKS Kemensos nantinya akan mendapatkan bansos Program Keluarga Harapan (PKH) ataupun Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) Kartu Sembako di tahun 2022.

DTKS Kemensos ini diperuntukkan bagi Keluarga Penerima Manfaat (KPM) agar mendapatkan bansos PKH atau BPNT Kartu Sembako untuk memenuhi kebutuhan dasar sehari-hari.

Baca Juga: Persib Bandung Jadi Tim Paling Sedikit Kebobolan, Nick Kuipers Yakin Maung Bandung Mampu Atasi PSM Makassar

KPM yang kurang mampu dan memiliki NIK KTP bisa segera daftar DTKS Kemensos secara online di HP Anda.

Anda bisa melakukan pendaftaran DTKS Kemensos secara online melalui aplikasi Cek Bansos di HP, Anda bisa ikuti langkah berikut ini.

Cara Daftar DTKS Kemensos Online

1. Unduh aplikasi Cek Bansos di Playstore HP Anda.

Halaman:

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah