Cara Cek Nama Penerima Bansos BPNT Rp600 Ribu Pakai KTP Lewat Link cekbansos.kemensos.go.id

- 25 Maret 2022, 17:31 WIB
Begini cara cek nama penerima bansos BPNT Rp600.000 bermodalkan KTP.
Begini cara cek nama penerima bansos BPNT Rp600.000 bermodalkan KTP. /Tangkapan layar situs cekbansos.kemensos.go.id.

Cara Daftar DTKS Kemensos Online 2022

Lantas, bagaimana cara cek nama penerima bansos BPNT Rp600.000? Simak di bawah ini:

Cara Cek Nama Penerima Bansos BPNT Rp600.000 Pakai KTP

Baca Juga: Pesawat Kiamat Milik AS Lintasi Langit Inggris, Persiapan Hadapi Serangan Nuklir Rusia?

1. Terlebih dahulu siapkan KTP;

2. Kunjungi link cekbansos.kemensos.go.id;

3. Kemudian, pada kolom wilayah penerima manfaat, masukkan provinsi, kabupaten, kecamatan, dan desa/kelurahan;

Baca Juga: Prakiraan Hujan di Wilayah Jabodetabek, Periode 26-31 Maret 2022

4. Masukkan nama penerima manfaat sesuai KTP;

5. Masukkan 8 huruf kode (dipisahkan spasi) yang tertera dalam kotak kode;

Halaman:

Editor: Sitiana Nurhasanah

Sumber: Kementerian Sosial


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah