BLT Minyak Goreng Rp300.000 2022 Cair Hanya untuk 3 Pemilik KTP Ini, Cek Penerima di cekbansos.kemensos.go.id

- 4 April 2022, 08:00 WIB
ilustrasi minyak goreng.
ilustrasi minyak goreng. /ANTARA FOTO

Dari ketiga golongan tersebut, khusus untuk KPM PKH dan BPNT/Kartu Sembako bisa cek daftar penerima BLT minyak goreng 2022 secara online melalui cekbansos.kemensos.go.id.

Lantas, bagaimana cara cek daftar penerima BLT minyak goreng 2022 melalui cekbansos.kemensos.go.id? Simak informasi lengkapnya dalam artikel ini.

Baca Juga: Dapatkan Segera Bansos BPNT Tahap 2 April 2022 dan Cara Cek Penerimanya di Sini

Cara cek daftar penerima BLT minyak goreng 2022 online

1. Kunjungi situs cekbansos.kemensos.go.id.

2. Lengkapi data diri sesuai KTP, seperti nama lengkap, dan alamat domisili dengan memilih provinsi, kabupaten, kecamatan, serta desa/kelurahan.

3. Mengisi delapan huruf kode yang tertera di kotak kode.

Baca Juga: POPULER HARI INI: Daftar PIP Kemdikbud Tanpa KIP hingga Kapan Pencairan BLT Minyak Goreng Rp300 Ribu

Apabila huruf kode tidak jelas, klik ulang kotak kode agar mendapat kode yang baru.

4. Kemudian, klik tombol “CARI”.

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: Indonesia Baik ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah