Cara Daftar PKH 2022 Online lewat HP Android, Siapkan KK dan KTP agar Dapatkan Uang Tunai hingga Rp4,4 Juta

- 5 Mei 2022, 19:20 WIB
Berikut ini cara daftar PKH 2022 secara online lewat HP Android, hanya perlu siapkan KK dan KTP agar bisa dapatkan uang tunai hingga Rp4,4 juta.
Berikut ini cara daftar PKH 2022 secara online lewat HP Android, hanya perlu siapkan KK dan KTP agar bisa dapatkan uang tunai hingga Rp4,4 juta. /M. In'amul Muttaqin/ANTARA

PR DEPOK - Simak cara daftar PKH 2022 online lewat HP Android, siapkan KK dan KTP agar dapatkan uang tunai hingga Rp4,4 juta.

Masyarakat bisa lakukan cara daftar PKH 2022 online lewat HP Android ini agar bisa menjadi penerima BLT anak sekolah, anak balita, hingga lansia yang cair lagi Mei ini.

Bantuan sosial atau bansos PKH kabarnya akan kembali cair di bulan Mei 2022 ini.

Baca Juga: Cek Bansos 2022 Online Pakai KTP, Dapatkan BLT Balita dan Ibu Hamil Rp3 Juta dengan Akses Link Resmi Berikut

Informasi ini tentu menjadi hal yang dinantikan oleh masyarakat, khususnya yang terdaftar di DTKS Kemensos sebagai penerima bansos.

Terdapat tujuh kategori masyarakat yang bisa mendapatkan bansos Program Keluarga Harapan ini, di antaranya sebagai berikut.

- Ibu hamil/nifas dengan nominal bansos Rp3 juta per tahun

Baca Juga: Jadwal Acara TV SCTV Hari Jumat, 6 Mei 2022: Tayang Love Story The Series pada Sore Hari

- Anak usia dini 0-6 tahun dengan nominal bantuan Rp3 juta per tahun

- Lanjut usia atau lansia dengan nominal bantuan Rp2,4 juta per tahun

Halaman:

Editor: Annisa.Fauziah

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah