Cek Daftar Penerima Bansos 2022 Lewat cekbansos.kemensos.go.id, Ada BPNT dan PKH Cair Rp3 Juta

- 22 Mei 2022, 20:58 WIB
Ilustrasi. Simak cara cek daftar penerima bansos 2022 di cekbansos.kemensos.go.id untuk mencairkan BPNT Rp2,4 juta dan PKH hingga Rp3 juta.
Ilustrasi. Simak cara cek daftar penerima bansos 2022 di cekbansos.kemensos.go.id untuk mencairkan BPNT Rp2,4 juta dan PKH hingga Rp3 juta. /pexels/ahsanjaya.

2. Menyiapkan KTP untuk mengisi data diri, seperti, nama lengkap dan wilayah domisili yang meliputi, provinsi, kota/kabupaten, kecamatan, dan kelurahan/desa

3. Ketik delapan huruf kode pada kotak yang tersedia (jika kurang jelas, klik 'CAPTCHA' ulang untuk mendapatkan kode yang baru.

Baca Juga: Cara Daftar DTKS Online 2022 Lewat Aplikasi Cek Bansos, Bisa Dapat Bansos BPNT dan PKH

4. Klik 'Cari Data' agar sistem mencocokkan data penerima manfaat dengan data DTKS Kemensos.

5. Sistem akan menampilkan identitas diri dan status penerimaan bansos PKH dan BPNT 2022.

Sebagai catatan, cara cek daftar penerima bansos-bansos yang cair tahun 2022 hanya bisa dilakukan oleh masyarakat yang telah terdaftar di DTKS Kemensos.

Baca Juga: Volodymyr Zelensky Sebut Konflik Ukraina dengan Rusia Hanya Dapat Berakhir dengan Diplomasi

Pasalnya Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) adalah basis data yang digunakan untuk menyalurkan bansos BPNT dan PKH tahun 2022.

Adapun pendaftaran DTKS Kemensos dapat dilakukan secara online melalui Aplikasi Cek Bansos.

Masyarakat juga bisa mendaftar DTKS Kemensos secara langsung di RT/RW, kantor kelurahan/desa, atau dinas sosial.

Halaman:

Editor: Gracia Tanu Wijaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x