Cek KTP di cekbansos.kemensos.go.id, Ada Bansos PKH dan BPNT yang Cair Juni 2022

- 6 Juni 2022, 17:46 WIB
Simak cara cek penerima bansos PKH dan BPNT yang cair di bulan Juni ini, buka link resmi dan gunakan KTP.
Simak cara cek penerima bansos PKH dan BPNT yang cair di bulan Juni ini, buka link resmi dan gunakan KTP. /Antara/Aswaddy.

Baca Juga: Catat! Ini Kategori Pelaku Usaha UMKM yang Dapat BPUM 2022, Login eform.bri.co.id untuk Cek Nama Penerima

10. Jika nama dan wilayah yang Anda cari tidak ada di data DTKS Kemensos, maka sistem tidak akan memunculkan data apapun terkait penerima bansos BPNT dan PKH.

Dengan demikian, Anda belum terdaftar sebagai KPM penerima bansos BPNT dan PKH.

Jika nama yang Anda input ada di data DTKS Kemensos, maka sistem akan menampilkan data penerima bansos BPNT dan PKH berupa Nama KPM, Umur, Jenis Bansos, Status Ket, dan Periode.

Nantinya penyaluran bansos BPNT dan PKH akan disalurkan secara bertahap kepada KPM yang telah terdata di DTKS.***

Halaman:

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah