Cara Daftar BLT Anak Sekolah Agustus 2022, Siswa SD-SMP-SMA Bisa Dapat Uang Tunai hingga Rp1,1 Juta Bulan Ini

- 4 Agustus 2022, 21:14 WIB
Simak cara daftar BLT anak sekolah Agustus 2022, siswa SD, SMP, dan SMA bisa dapat uang tunai hingga Rp1,1 juta bulan ini.
Simak cara daftar BLT anak sekolah Agustus 2022, siswa SD, SMP, dan SMA bisa dapat uang tunai hingga Rp1,1 juta bulan ini. /Pixabay.com

PR DEPOK - Berikut cara daftar BLT anak sekolah Agustus 2022, siswa SD, SMP, dan SMA bisa dapat uang tunai hingga Rp1,1 juta bulan ini.

Bansos Kemensos masih disalurkan oleh pemerintah pada bulan Agustus 2022 ini, salah satunya adalah PKH.

PKH disalurkan dengan berbagai kategori penerima, mulai dari ibu hamil, lansia, balita, penyandang disabilitas, hingga anak sekolah.

Baca Juga: Info Lowongan Kerja Fresh Graduate Terbaru Agustus 2022: Freeport Buka Loker Lulusan S1 untuk Berbagai Jurusan

BLT anak sekolah menjadi salah satu kategori PKH yang saat ini sedang disalurkan kepada siswa SD, SMP, dan SMA yang termasuk sebagai keluarga penerima manfaat.

Besaran uang tunai yang akan diterima oleh anak sekolah ini tergantung pada jenjang pendidikan yang sedang dijalani.

Berikut ini rincian nominal uang tunai yang akan diterima oleh siswa penerima PKH Agustus 2022.

Baca Juga: Cara Daftar Bansos Kemensos Agustus 2022, Modal KTP dan KK Bisa Dapatkan Uang Tunai Rp750.000 Bulan Ini

1. Anak sekolah jenjang SD menerima bansos dengan besaran Rp225.000 per tahap atau total Rp900.000 dalam empat kali penyaluran.

2. Anak sekolah jenjang SMP menerima bansos dengan besaran Rp375.000 per tahap atau total Rp1,5 juta dalam empat kali penyaluran.

Halaman:

Editor: Annisa.Fauziah

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah