PKH Siswa SMP Tahap 3 Agustus 2022 Cair Rp375.000, Cek Nama Penerima di cekbansos.kemensos.go.id

- 21 Agustus 2022, 13:18 WIB
Ilustrasi uang.
Ilustrasi uang. /EmAji/Pixabay

Baca Juga: Syarat dan Cara Daftar Kartu Prakerja Gelombang 42 Ada di Sini, Hindari 6 Hal Ini Agar Lolos Seleksi

- Isi kolom "Wilayah PM" dengan data wilayah Anda.

- Ketik nama lengkap Anda.

- Salin delapan kode unik ke dalam kotak kosong yang tersedia.

- Namun, jika kode tersebut kurang terlihat jelas silakan klik ulangi kembali.

Baca Juga: Poin Penting dari Kartu Prakerja Gelombang 42 yang Perlu Peserta Ketahui, agar Proses Seleksi Berjalan Lancar

- Tekan tombol "CARI DATA".

Situs akan menampilkan nama penerima, usia, dan jenis bantuan yang diterima dalam hal ini adalah bansos PKH.

Dalam kolom bansos PKH, ada informasi mengenai status (YA), keterangan proses penyaluran lewat bank Himbara dan jadwal atau periode pencairan.***

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah