Apakah Guru Honorer Bisa Dapat BSU 2022? Simak Syarat dan Cara Cek Status Penerima BLT Subsidi Gaji Rp600.000

- 21 September 2022, 17:43 WIB
Ilustrasi. Apakah guru honorer bisa dapat BSU 2022? Simak syarat dan cara cek status penerima BLT Subsidi Gaji Rp600.000 di bsu.kemnaker.go.id.
Ilustrasi. Apakah guru honorer bisa dapat BSU 2022? Simak syarat dan cara cek status penerima BLT Subsidi Gaji Rp600.000 di bsu.kemnaker.go.id. /pixabay/Pexels.

- Mempunyai gaji atau upah paling besar Rp3,5 juta atau upah minimum di daerah masing-masing.

- Bukan Aparatur Sipil Negara (PNS dan PPPK)

- Bukan anggota Polri

- Bukan anggota TNI

Baca Juga: Pencairan Tahap 3 untuk Siapa Saja? Berikut Kategori Penerima dan Besaran Dana Bansos PKH September 2022

- Pekerja bukan penerima program Kartu Prakerja, PKH, dan BPUM.

Dengan demikian, berdasarkan ketentuan di atas, maka guru honorer tidak termasuk sebagai penerima BSU 2022 atau BLT Subsidi Gaji Rp600.000.

Sementara itu untuk penyaluran BSU bagi guru honorer di tahun 2021, merupakan program bantuan dari Kemendikbud.

Baca Juga: Buka sso.bpjsketenagakerjaan.go.id tuk Cek Status BPJS Ketanagakerjaan, Ada BSU 2022 Rp600.000 dari Kemnaker

Sasaran yang mendapatkan BSU 2021 tersebut berstatus non-PNS, meliputi dosen,guru, guru yang bertugas sebagai kepala sekolah, pendidik PAUD, pendidik kesetaraan, tenaga perpustakaan, tenaga laboratorium, hingga tenaga administrasi.

Halaman:

Editor: Gracia Tanu Wijaya

Sumber: ANTARA BSU Kemnaker


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah