PKH Tahap 4 Cair hingga Rp750.000, Intip Cara Daftar BLT Balita hingga Anak Sekolah secara Online di Sini

- 18 Oktober 2022, 09:09 WIB
Cara daftar BLT anak sekolah hingga balita dalam program PKH tahap 4.
Cara daftar BLT anak sekolah hingga balita dalam program PKH tahap 4. /Kemensos/

Selanjutnya data yang diusulkan oleh masyarakat tersebut akan diproses melalui Musyawarah Desa dan kemudian diverifikasi dan divalidasi oleh Kemensos.

Cara daftar yang kedua dilakukan lewat Aplikasi Cek Bansos secara online.

Dilansir PikiranRakyat-Depok.com dari indonesiabaik.id, dalam mendaftarkan diri, masyarakat bisa mengunduh sendiri Aplikasi Cek Bansos di Play Store Hpnya masing-masing dengan cara berikut:

a. Unduhlah Aplikasi Cek Bansos di Play Store.

Baca Juga: Peringatan Hari Menopause Sedunia: Pahami Gejala dan Penyebab Menopause pada Wanita

b. Masuklah ke akun Anda, namun bagi yang belum mempunyai akun bisa klik 'Buat Akun Baru'.

c. Masukkankan Nomor Induk Kependudukan atau NIK KTP dan nomor Kartu Keluarga (KK) Anda.

d. Masukkan alamat lengkap, yang terdiri dari provinsi, kabupaten/kota, kecamatan, hingga desa/kelurahan.

e. Unggah foto KTP dan swafoto Anda saat memegang KTP, kemudian lampirkan.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Aries, Taurus, Gemini, 18 Oktober 2022: Rezeki Mengalir Terus Hari Ini

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah