Pemerintah Akan Mencairkan BLT BBM Tahap 2 pada November 2022, Segera Usulkan Nama Penerima di Sini

- 31 Oktober 2022, 21:40 WIB
Ilustrasi BLT BBM
Ilustrasi BLT BBM /PIXABAY/EmAji

- Unggahlah foto KTP dan rumah tampak depan.

2. Menggunakan fitur sanggah.

Penggunaan fitur sanggah dalam Aplikasi Cek Bansos digunakan untuk menilai apakah seseorang di sekitar rumah layak mendapatkan bansos dari pemerintah.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Soal Asmara Virgo, Pisces, Leo 1 November 2022, Seseorang dari Masa Lalu Akan Datang

Berikut caranya cara menggunakan fitur sanggah:

- Bukalah Aplikasi Cek Bansos yang sudah diunduh di HP.

- Lalu klik menu "Tanggapan Kelayakan".

- Halaman akan menampilkan sejumlah data penerima bansos di sekitar kediaman Anda, kemudian berikan tanggapan.

Baca Juga: Kumpulan Quotes Aesthetic Sambut November 2022, Cocok untuk Update Status WA, IG hingga FB

- Dengan memilih ikon jempol menghadap ke bawah, untuk menilai penerima tersebut tidak layak mendapatkan bansos.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah