BSU 2022 Belum Cair Juga? Lapor Kesini untuk Mendapatkan Dana Sebesar Rp600.000

- 23 November 2022, 11:22 WIB
Ilustrasi BSU 2022.
Ilustrasi BSU 2022. //Pixabay/WonderfulBali/

Baca Juga: 6 Langkah Alur Pencairan BSU 2022 Tahap 8 di Kantor Pos

3. Sosial media Kemnaker yang sudah terverifikasi seperti Instagram

@kemnaker

@bpjs.ketenagakerjaan

Jika kamu telah selesai melakukan pengaduan dan telah mendapatkan informasi dan jawaban dari pihak Kemnaker maka silahkan lakukan pengecekan status penerima BSU secara bertahap.

Baca Juga: Begini Cara Mencari Kantor Pos Terdekat untuk Cairkan BSU 2022 Rp600.000

Berikut ini langkah-langkah pengecekan BSU melalui Kemnaker.

1. Bagi kamu yang belum memiliki akun Kemnaker, silahkan buat akun terlebih dahulu dengan membuka website Kemnaker.

2. Kemudian, klik pilihan 'Daftar Sekarang'. Langkah selanjutnya, isi data diri Anda dengan lengkap dan benar.

3. Data diri tersebut meliputi Nomor Induk Kartu Tanda Penduduk (NIK KTP), nama sesuai KTP, dan nama lengkap ibu kandung.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah