Cara Cek Daftar Nama Penerima Bansos 2022 Pakai KTP

- 26 November 2022, 08:18 WIB
Ilustrasi - Pakai KTP untuk cek daftar nama penerima bansos 2022 PKH dan BPNT di situs resmi Kemensos.
Ilustrasi - Pakai KTP untuk cek daftar nama penerima bansos 2022 PKH dan BPNT di situs resmi Kemensos. /Irsan Mulyadi/ANTARA/

Sedangkan dana bansos PKH 2022 diberikan kepada tujuh kategori penerima dengan nominal berbeda-beda:

Ini rincian dana bansos PKH 2022:

- Ibu hamil/nifas dapat total Rp3 juta atau Rp750.000 per tahap

- Anak usia dini 0-6 tahun dapat total Rp3 juta atau Rp750.000 per tahap

- Anak sekolah SD dapat total Rp900.000 atau Rp225.000 per tahap

Baca Juga: BLT Anak Sekolah Cair Hari Ini, Syarat dan Cara Daftar Agar Dapat Bantuan hingga Rp4,4 Juta

- Anak sekolah SMP dapat total Rp1,5 juta atau Rp375.000 per tahap

- Anak sekolah SMA dapat total Rp2 juta atau Rp500.000 per tahap

- Lanjut usia dapat total Rp2,4 juta atau Rp600.000 per tahap

- Penyandang disabilitas dapat total Rp2,4 juta atau Rp600.000 per tahap

Halaman:

Editor: Sitiana Nurhasanah

Sumber: Kementerian Sosial


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah