Kapan PKH 2023 Cair? Bantuan Senilai Rp750.000 Siap Disalurkan ke Masyarakat Ini

- 2 Januari 2023, 15:00 WIB
Ilustrasi - Simak informasi terbaru mengenai PKH tahun 2023 di sini.
Ilustrasi - Simak informasi terbaru mengenai PKH tahun 2023 di sini. /Adeng Bustomi/ANTARA

- Penyandang disabilitas berat (maksimal satu orang dalam KK) penerima PKH akan mendapat BLT Rp2,4 juta per tahun atau Rp600.000 per tahap.

Apabila semua syarat telah terpenuhi, masyarakat dapat mencairkan PKH di seluruh bank yang tergabung ke dalam Himpunan Bank Negara (Himbara), yakni Bank BRI, BNI, BTN, dan Mandiri.

Masyarakat perlu membawa Kartu Keluarga Sejahtera (KKS) yang berfungsi sebagai alat pencairan PKH.

Sebelum melakukan pencairan, masyarakat dapat memastikan kembali apakah sudah terdaftar sebagai penerima PKH atau belum terlebih dahulu.

Baca Juga: Shin Tae-yong Sebut Indonesia Bisa Jadi Juara Grup A Piala AFF jika Cetak Banyak Gol

Caranya adalah dengan melakukan cek penerima PKH via online di link cekbansos.kemensos.go.id.

Berikut ini adalah tahapan untuk melakukan cek penerima PKH di link cekbansos.kemensos.go.id.

- Siapkan KTP kemudian akses link cekbansos.kemensos.go.id menggunakan Google atau browser yang tersedia di HP masyarakat.

- Setelah link terakses, silakan mengisi data tempat tinggal hingga nama lengkap sesuai dengan nama yang tertera di KTP.

Baca Juga: 22 Drama Korea yang Tayang Tahun 2023, Lengkap dengan Sinopsis dan Para Pemeran Utamanya

Halaman:

Editor: Rifqy Rajwa Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah