Tata Cara Daftar Jadi Penerima Bantuan Pemerintah 2023 Online

- 5 Januari 2023, 21:40 WIB
Ilustrasi – Berikut bantuan pemerintah 2023.*
Ilustrasi – Berikut bantuan pemerintah 2023.* /Dok. Kemensos/

3. Klik “Buat Akun Baru” untuk membuat akun

Baca Juga: Anak Usia Dini 0-6 Tahun Dapat Bansos Rp3 Juta, Begini Cara Daftar BLT Balita 2023

4. Isi sejumlah kolom identitas berupa Nomor KK, NIK dan Nama Lengkap

5. Input email (yang masih aktif) dan nomor HP

6. Buat username dan password

7. Unggah foto KTP beserta swafoto (selfie) yang sedang memegang KTP

8. Klik “Buat Akun Baru”.

Selanjutnya, Anda akan menerima email dari Kemensos berupa email verifikasi dan aktivasi untuk mengaktifkan akun.

Baca Juga: Cek Penerima BPNT 2023 Secara Online di cekbansos.kemensos.go.id

Apabila kedua email tersebut sudah masuk, silakan lanjutkan pendaftaran bantuan pemerintah 2023 ke tahap berikut:

Halaman:

Editor: Rahmi Nurfajriani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x