Tips Rahasia untuk Lolos Seleksi Gelombang 48 Kartu Prakerja 2023 yang Gunakan Skema Baru

- 2 Februari 2023, 22:15 WIB
Begini tips agar lolos Kartu Prakerja 2023 gelombang 48.
Begini tips agar lolos Kartu Prakerja 2023 gelombang 48. //prakerja.go.id/

Pendaftaran untuk Gelombang 48 dijadwalkan akan dimulai pada kuartal pertama tahun 2023.

Berdasarkan informasi tersebut, berarti pendaftaran Kartu Prakerja 2023 diperkirakan akan dibuka pada bulan Maret.

Dikutip PikiranRakyat-Depok-com dari Indonesiabaik.id, untuk rencana pelatihan Kartu Prakerja tahun 2023 dilakukan secara online dan offline.

Baca Juga: Kapan Bansos PKH akan Dicairkan pada Februari 2023? Lihat Jadwal dan Cek Penerimanya di Sini

Berbeda jika dibandingkan dengan tahun lalu yang hanya dilakukan secara offline.

Insentif Rp4,2 juta per orang. Insentif terdiri dari biaya pelatihan Rp3,5 juta, insentif pasca pelatihan satu kali Rp600.000, dan insentif survei Rp 100.000.

Itulah informasi terkait tips rahasia untuk lolos seleksi Gelombang 48 Kartu Prakerja 2023.***

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah