Tips Rahasia untuk Lolos Seleksi Gelombang 48 Kartu Prakerja 2023 yang Gunakan Skema Baru

- 2 Februari 2023, 22:15 WIB
Begini tips agar lolos Kartu Prakerja 2023 gelombang 48.
Begini tips agar lolos Kartu Prakerja 2023 gelombang 48. //prakerja.go.id/

- Warga Negara Indonesia berusia 18-64 tahun.

Baca Juga: Apakah BPNT Februari 2023 Cair Rp400.000? Lihat Jawabannya dan Cek Bansos 2023 Online Melalui Link Ini

- Memegang KTP yang valid.

- Sudah tidak terikat pendidikan formal.

- Mencari pekerjaan atau pekerja yang terkena PHK.

- Berniat meningkatkan kompetensi kerja, seperti pekerja yang dirumahkan dan pekerja bukan penerima upah, termasuk pelaku UMKM.

Baca Juga: Cek Penerima Dana PIP Kemdikbud 2023 dengan Login pip.kemdikbud.go.id

- Tidak sebagai pejabat atau anggota dari DPRD, ASN, TNI, atau Polri.

- Bukan sebagai Kepala Desa, Perangkat Desa atau Direktur/Komisaris/Dewan Pengawas BUMN atau BUMD.

Untuk cara mendaftar Kartu Prakerja 2023 seperti berikut ini.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x