Cara Mendapatkan PKH Ibu Hamil yang Akan Cair Februari 2023 Sebesar Rp3 Juta

- 13 Februari 2023, 14:42 WIB
Simak penjelasan terkait bantuan BLT Ibu Hamil tahap 1 yang cair Februari 2023, termasuk kategori penerima dan cara cek penerima.
Simak penjelasan terkait bantuan BLT Ibu Hamil tahap 1 yang cair Februari 2023, termasuk kategori penerima dan cara cek penerima. /PIxabay/

PR DEPOK - Simak informasi cara mendapatkan PKH ibu hamil yang akan cair Rp3 juta pada Februari 2023.

 

PKH ibu hamil akan disalurkan kembali oleh pemerintah pada tahun 2023 ini. Bansos ini masuk ke dalam program Bansos PKH yang nilainya sebesar Rp750.000 per tiga bulan.

Sebagaimana diketahui penyaluran BLT ibu hamil sama seperti Bansos PKH lainnya dilakukan dalam 4 tahap yakni pada Januari, April, Juli dan Oktober.

Baca Juga: PKH Tahap 1 2023 Sudah Cair? Intip Jadwal dan Nama Penerima BLT Ibu Hamil hingga Balita di Sini

Namun, sebelum mendapatkan bansos PKH ibu hamil, calon penerima harus dipastikan masuk ke kategori Desil 1 (Sangat Miskin), Desil 2 (Miskin), Desil 3 (Hampir Miskin).

Sedangkan untuk mendapatkan PKH ibu hamil harus diusulkan oleh pemerintah daerah melalui Sistem Informasi Kesejahteraan Sosial. Setelah itu akan ditindaklanjuti dengan dilakukan verifikasi dan validasi data, untuk memastikan apakah di satu keluarga terdapat ibu hamil

Jika seluruh data Anda sudah dinyatakan valid, untuk pencairan bansos PKH ibu hamil ke rekening penerima manfaat yang diterbitkan oleh Kemensos.

Baca Juga: Ramalan Bagaimana dan di Mana Anda Menemukan Cinta Berdasarkan Zodiak di Tahun 2023

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x