Bansos Rp5,4 Juta Cair Februari 2023 tuk Ibu Hamil dan Lansia? Pastikan Terdaftar Penerima PKH Kemensos

- 11 Februari 2023, 12:47 WIB
Simak penjelasan tentang pencairan bansos untuk ibu hamil dan lansia Februari 2023, serta cara cek penerima PKH Kemensos.
Simak penjelasan tentang pencairan bansos untuk ibu hamil dan lansia Februari 2023, serta cara cek penerima PKH Kemensos. //Antara/Asep Fathulrahman/

PR DEPOK - Bantuan sosial atau bansos senilai Rp5,4 juta untuk ibu hamil dan lansia cair Februari 2023? Segera cek nama penerima bansos PKH Kemensos 2023.

Seperti diketahui, bansos PKH Kemensos 2023 menyasar penerima manfaat kategori ibu hamil dan lansia.

Dana bansos PKH Kemensos 2023 diharapkan dapat membantu meningkatkan kesejahteraan hidup ibu hamil dan lansia.

Adapun dana bansos Rp5,4 juta berasal dari bansos PKH bagi ibu hamil sebesar Rp3 juta dan lansia senilai Rp2,4 juta per tahun. Namun, pencairannya Rp750.000 per tahap bagi ibu hamil dan Rp600.000 untuk lansia.

Baca Juga: Inilah Manfaat dan Keuntungan KTP Digital, Salah Satunya Mencegah Pemalsuan Data Pribadi

Keluarga Penerima Manfaat atau KPM yang memiliki kategori ibu hamil dan lansia 70 tahun keatas dalam Kartu Keluarga dipastikan bisa mendapatkan dana bansos PKH senilai Rp5,4 juta.

Pasalnya, dalam satu KK maksimal dapat menerima bansos PKH untuk empat kategori sekaligus, termasuk ibu hamil dan lansia.

Untuk syarat menjadi penerima bansos PKH, yakni:

1. WNI (Warga Negara Indonesia) yang memiliki Kartu Tanda Kependudukan (KTP).

Halaman:

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x