BPNT 2023 Berupa Uang atau Sembako? Berikut Bocoran Info dan Cara Cek Nama Penerima

- 1 Maret 2023, 06:25 WIB
Ilustrasi penerima BPNT 2023 yang mendapatkan uang tunai.
Ilustrasi penerima BPNT 2023 yang mendapatkan uang tunai. /Novi H/ANTARA/ANTARA/Novi H

PR DEPOK - BPNT 2023 berupa uang atau sembako? Simak bocoran info dan cara cek nama penerima dengan menyimak artikel ini sampai akhir.

Bantuan Pangan Non Tunai atau BPNT 2023 merupakan salah satu jenis bansos reguler yang penyalurannya dilanjutkan tahun 2023.

Namun memasuki bulan Maret, BPNT 2023 yang biasanya cair setiap bulan belum juga disalurkan kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM).

Baca Juga: Link Live Streaming Serie A Italia Cremonese vs AS Roma Tengah Malam Nanti Rabu 1 Maret 2023

KPM bansos tersebut pun berusaha mencari info BPNT 2023 cair berupa uang atau sembako.

Merujuk pada skema penyalurannya, BPNT cair dalam bentuk saldo yang tidak bisa dicairkan tunai dan hanya bisa ditukar dengan beragam kebutuhan pangan atau sembako.

Besaran saldo BPNT yakni Rp200.000 per bulan untuk tiap penerima, disalurkan melalui Bank Himbara (BNI, BRI, dan Mandiri).

Baca Juga: Preview dan Link Live Streaming Bristol City vs Manchester City di FA Cup Online

Namun pada tahun 2022, skema penyaluran BPNT terkadang juga dicairkan dalam bentuk uang tunai secara rapel untuk periode tiga bulan.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah