Tidak Lolos PIP Kemdikbud? Siswa SD SMP dan SMA Bisa Daftar Online Bansos PKH 2023, Cair hingga Rp2 Juta

- 5 Maret 2023, 14:40 WIB
Simak informasi terkait cara daftar bansos PKH 2023 bagi siswa SD, SMP, serta SMA dan bisa cair hingga Rp2 juta.
Simak informasi terkait cara daftar bansos PKH 2023 bagi siswa SD, SMP, serta SMA dan bisa cair hingga Rp2 juta. /Pixabay/Ramadhan Notonegoro

PR DEPOK - Segera daftar bansos PKH kategori anak sekolah untuk siswa SD SMP dan SMA agar mendapat bantuan sosial hingga Rp2 juta.

Selain bantuan PIP Kemdikbud, pemerintah telah menyediakan bansos khusus kepada anak sekolah yang berasal dari keluarga rentan miskin.

Jika Anda tidak lolos memperoleh bantuan PIP Kemdikbud maka Anda masih memiliki kesempatan untuk mendapatkan bansos PKH Anak Sekolah pada tahun 2023.

Bagi siswa SD SMP dan SMA bisa ajukan diri pada bansos PKH 2023 dan simak caranya melalui artikel ini.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Pisces, Aquarius, dan Capricornus Besok, 6 Maret 2023: Jangan Berkecil Hati, Berpikir Positif

Dilansir PikiranRakyat-Depok.com dari berbagai sumber berikut ini cara mendaftar PKH Anak Sekolah SD SMP dan SMA secara online.

Download dan install aplikasi cek bansos di Google PlayStore melalui HP Anda.

Setelah aplikasi terinstal di HP Anda, silahkan klik buat akun baru.

Input dan isi identitas diri Anda dengan lengkap dan benar.

Halaman:

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x