BPNT 2023 Cair di Kantor Pos, Bawa Dokumen Ini untuk Tarik Uang Tunai

- 8 Maret 2023, 16:02 WIB
Jangan lupa bawa dokumen ini untuk cairkan BPNT 2023 di Kantor Pos, ikuti langkah berikut agar bisa tarik tunai Rp600.000.
Jangan lupa bawa dokumen ini untuk cairkan BPNT 2023 di Kantor Pos, ikuti langkah berikut agar bisa tarik tunai Rp600.000. /ANTARA/

3. Pastikan Anda mengambil bansos untuk KPM atas nama sendiri (tidak bisa diwakilkan).

4. Datangi Kantor Pos terdekat pada jadwal yang telah ditentukan.

5. Bagi KPM yang sakit atau termasuk kategori lansia dan penyandang disabilitas berat, dana bantuan sosial akan diantar oleh petugas Pos tanpa ada potongan.

Baca Juga: PKH 2023 Cair di Kantor Pos, Serahkan Dokumen Ini untuk Tarik Uang Tunai

Sementara itu, terkait jadwal penyaluran BPNT, jika berkaca pada penyaluran tahun sebelumnya, tidak menutup kemungkinan bansos ini akan disalurkan dengan nominal Rp600.000.

Nominal Rp600.000 tersebut merupakan akumulasi dana untuk bulan Januari, Februari, dan Maret 2023.

Demikian informasi mengenai BPNT 2023 cair di Kantor Pos serta dokumen yang harus dibawa untuk bisa menarik uang tunai bansos.***

Halaman:

Editor: Annisa.Fauziah

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x