Bansos PKH dan BPNT Benar Cair Maret 2023? Cek Syarat dan Nama Penerimanya Berikut

- 9 Maret 2023, 10:48 WIB
Begini cara cek nama penerima bansos PKH dan BPNT Maret 2023.
Begini cara cek nama penerima bansos PKH dan BPNT Maret 2023. /Kemensos/

PR DEPOK - Simak informasi mengenai benarkah PKH dan BPNT cair bulan Maret 2023? Cek syarat dan nama penerimanya berikut.

Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) dan Program Keluarga Harapan (PKH) 2023 merupakan dua jenis bansos yang disalurkan pemerintah melalui Kemensos untuk masyarakat.

Adapun untuk penerima kedua bansos ini baik BNPT maupun PKH, masyarakat harus terlebih dulu masuk dalam Data Terpadu Kesejahteraan Sosial atau DTKS.

Bagi masyarakat yang ingin mendaftarkan dirinya agar terdaftar dalam Data Terpadu Kesejahteraan Sosial atau DTKS, simak sampai habis.

Baca Juga: Cara Mudah Ajukan KUR Mandiri 2023, Siapkan Dokumen Ini untuk Dapatkan Pinjaman hingga Rp100 Juta

Cara Daftar Data Terpadu Kesejahteraan Sosial atau DTKS

- Unduh aplikasi Cek Bansos di Playstore.

- Klik Buat Akun Baru.

- Lengkapi KTP, NIK, dan KK.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah