Berikut Cara Daftar Bansos PKH Tahun 2023 dan Cara Cek Penerimanya

- 17 Maret 2023, 10:31 WIB
Ini cara daftar penerima bansos PKH tahun 2023 dan cara cek penerimanya.
Ini cara daftar penerima bansos PKH tahun 2023 dan cara cek penerimanya. /Instagram @kemensosri

1. Login cekbansos.kemensos.go.id

2. Lengkapi data wilayah seperti provinsi, kabupaten/kota, kecamatan, dan desa

Baca Juga: Catat Tanggalnya! 5 Syarat Peserta Mudik Gratis Jasa Raharja 2023 Lengkap dengan Cara Daftar

3. Masukkan nama penerima manfaat (PM)

4. Selanjutnya ketik huruf kode yag tertera

5. Klik Cari Data

Sistem cek bansos akan menampilkan data penerima yang ditetapkan sebagai penerima bansos PKH 2023 tahap 1 mulai dari nama, jenis bantuan, hingga jadwal pencairan.

Baca Juga: Tata Cara Sebelum Pergi Ziarah Kubur Jelang 6 Hari Lagi Ramadhan 2023

Sebelum itu, bansos PKH 2023 tahap 1 dibagikan kepada tujuh kategori penerima. Penerima bansos PKH 2023 mendapatkan besaran dana berbeda-beda sesuai kategori penerima.

- Ibu hamil Rp3 juta per tahun

Halaman:

Editor: Tesya Imanisa

Sumber: cekbansos.kemensos.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x