PKH Tahap 2 2023 Bakal Disalurkan, Segera Cek Informasi dan Nama Penerima di cekbansos.kemensos.go.id

- 6 April 2023, 14:02 WIB
Ilustrasi penerima PKH tahap 2 2023
Ilustrasi penerima PKH tahap 2 2023 /WAHDI SEPTIAWAN/ANTARA FOTO

3. Lansia: Rp600.000 per tahap

4. Penyandang disabilitas: Rp600.000 per tahap

5. Anak SD: Rp225.000 per tahap

6. Anak SMP: Rp375.000 per tahap

Baca Juga: BPNT April 2023 Sudah Mulai Cair Hari Ini di Kantor Pos Rp400.000? Segera Cek Nama Penerima di Sini

7. Anak SMA: Rp500.000 per tahap

Masyarakat yang belum terdaftar dalam DTKS Kemensos RI sebagai KPM tidak mendapat bansos PKH tahap 2.

Oleh sebab itu, KPM harus memastikan namanya tertera dalam DTKS sebagai penerima manfaat dari bansos pada situs resmi Kemensos RI yaitu cekbansos.kemensos.go.id.

Sebagi informasi, bansos PKH disalurkan oleh Pemerintah RI secara periodikal 3 bulanan dengan 4 tahapan pencairan bantuan. Agenda pencairan bansos PKH tahap 2 2023 jatuh pada April, Mei dan Juni.

Baca Juga: Cara Cek Penerima PKH Tahap 2 Ramadhan 2023 Online Lewat HP dan Cukup Pakai KTP

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah