Buka cekbansos.kemensos.go.id dan Siapkan KTP untuk Cek Nama Penerima PKH 2023 Senilai Rp3 Juta

- 6 April 2023, 16:26 WIB
Berikut cara cek nama penerima PKH 2023 senilai Rp3 juta dengan akses link cekbansos.kemensos.go.id.*
Berikut cara cek nama penerima PKH 2023 senilai Rp3 juta dengan akses link cekbansos.kemensos.go.id.* /AMPELSA/ANTARA FOTO

Baca Juga: Ramalan Zodiak Cancer Besok, 7 April 2023: Hindari Mengambil Keputusan Cepat, Emosimu Kurang Stabil

7. PKH dalam kategori BLT Siswi SMA sebesar Rp2 juta/tahun (Rp500.000/tahap) per KPM

Untuk mengetahui siapa saja yang berhak menerima bansos PKH 2023, masyarakat perlu login ke situs cekbansos.kemensos.go.id menggunakan KTP.

 

Proses pemeriksaan status penerimaan bansos PKH 2023 dapat dilakukan dengan mengikuti beberapa langkah sederhana berikut ini.

- Pertama, pengguna harus membuka situs web cekbansos.kemensos.go.id.

Baca Juga: Siapkan Hal Penting Ini Terlebih Dahulu untuk Dapatkan Rp400.000 dari Program BPNT 2023

- Selanjutnya, input data KTP berupa alamat domisili pada bagian menu "WILAYAH PM" dan input data KTP berupa nama lengkap pada bagian menu "NAMA PM".

- Input juga kode verifikasi captcha di kotak kode berupa huruf kode unik enam karakter

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah