Wajib Tahu, Ini Syarat, Jenis Pinjaman, Plafond, dan Bunga KUR BRI 2023

- 16 April 2023, 07:25 WIB
Simak syarat, jenis pinjaman, plafond, hingga suku bunga dari KUR BRI 2023 di sini.
Simak syarat, jenis pinjaman, plafond, hingga suku bunga dari KUR BRI 2023 di sini. /Muhammad Irfan Fadilah/

 

Selain itu, para calon debitur KUR BRI diwajibkan memiliki usaha yang aktif dan layak yang telah berjalan minimal 6 bulan.

Para debitur dapat mengajukan satu di antara tiga jenis KUR BRI yang disediakan oleh Bank BRI, yakni KUR BRI Mikro, KUR BRI Kecil, serta KUR BRI TKI.

Baca Juga: BPNT April 2023 Cair Rp200.000 Hari ini? Siapkan Dokumen Ini untuk Mencairkan Bansos di Kantor Pos

Ketiga jenis pinjaman KUR BRI tersebut tentunya memiliki syarat khusus dan ketentuannya masing-masing yang perlu dipenuhi calon debitur.

KUR BRI Mikro

KUR BRI Mikro ini merupakan suatu pinjaman berupa kredit modal kerja dan investasi di mana individu atau UMKM dapat mengajukan pinjaman dengan plafond sebesar Rp50 juta.

 

KUR BRI Mikro ini memiliki syarat khusus yang wajib dipenuhi calon debitur, berikut syaratnya:

Halaman:

Editor: Rifqy Rajwa Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x