Cara Cek Penerima BPNT dan PKH Tahap 2 2023 Lewat HP Pakai KTP

- 23 April 2023, 08:02 WIB
Berikut ini cara cek penerima BPNT dan PKH tahap 2 2023 lewat handphone (HP) pakai Kartu Tanda Penduduk (KTP).*
Berikut ini cara cek penerima BPNT dan PKH tahap 2 2023 lewat handphone (HP) pakai Kartu Tanda Penduduk (KTP).* /ANTARA/Fikri Yusuf/

PR DEPOK - Simak berikut ini cara cek penerima BPNT dan PKH tahap 2 2023 lewat handphone (HP) pakai Kartu Tanda Penduduk (KTP).

 

Kementerian Sosial (Kemensos) terus menyalurkan Bantuan Langsung Tunai (BLT) baik itu program BPNT dan PKH kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM).

Setelah penyaluran tahap pertama di bulan Maret lalu, Kemensos menyalurkan BPNT dan PKH tahap 2 pada April 2023.

Penyaluran BPNT dan PKH tahap 2 dilakukan sebelum dan sesudah hari raya Lebaran.

Baca Juga: Identik Dikenakan Wanita saat Perayaan Hari Kartini 21 April, Ketahui Sejarah Kebaya

Bagi masyarakat yang sebelumnya sudah mendaftar masuk di Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS), bisa segera cek penerima di link resmi dari Kemensos, yaitu cekbansos.kemensos.go.id.

Masyarakat yang statusnya sebagai KPM, nanti berhak menerima BLT sesuai program bantuan sosial (bansos) yang dipilih.

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah