Cara Cek Penerima Bansos PKH 2023 Online Pakai HP dan KTP di cekbansos.kemensos.go.id

- 13 Mei 2023, 08:00 WIB
Simak penjelasan tentang cara cek penerima bansos PKH yang cair pada Mei 2023 ini, akses link resmi.
Simak penjelasan tentang cara cek penerima bansos PKH yang cair pada Mei 2023 ini, akses link resmi. /ANTARA/HO-Humas Kota Pekalongan/

2. Siapkan KTP untuk melengkapi kolom pengisian data penerima bansos PKH 2023.

3. Klik link resmi Kemensos di cekbansos.kemensos.go.id pakai HP.

Baca Juga: Rincian Besaran Dana Bansos BPNT Cair Mei 2023, Cek Penerima di Link Berikut Ini

4. Tulis nama lengkap penerima bansos PKH 2023 sesuai dengan KTP.

5. Tulis domisili alamat penerima bansos PKH 2023 lengkap mulai provinsi hingga desa atau kelurahan tempat tinggal sesuai KTP.

6. Ketikan kode captcha yang tertera di kotak kode pada kolom pengisian kode.

Baca Juga: Paling Favorit! 5 Tempat Makan Bakso Urat Terenak di Situbondo, Dijamin Bikin Nagih

7. Pastikan semua kolom pengisian data terisi dengan benar tanpa terlewat.

8. Lalu klik cari data.

9. Tunggu beberapa saat mesin pencari menyocokkan semua data penerima bansos PKH 2023 yang diisi dengan yang ada di Kemensos.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah